Cara Unlock Bootloader xiaomi dengan mudah dan cepat
Pada kesempatan kali ini kami akan share tentang Cara Unlock Bootloader xiaomi dengan mudah dan cepat. cara ini merupakan cara terbaru yang menurut kami adalah cara paling mudah dan paling cepat.
Cara Unlock Bootloader xiaomi dengan mudah dan cepat
Cara Unlock Bootloader xiaomi dengan mudah dan cepat
- Pastikan ROM di HP anda SUDAH OFFICIAL RESMI BUKAN ABAL-ABAL.
- Pastikan anda sudah punya mi account + nomer hp yang terverifikasi dan masih aktif.
- Buka http://en.miui.com/unlock/ di PC.
- Klik Unlock NOW
- Jika anda gk paham bahasa dewa (China) mending ubah ke English
- Login lah dengan mi account mu, kemudian klik sign in
- Jika anda blm pernah terdaftar di forum, secara otomatis anda dimintai untuk membuat nickname forum miui
- Jika sudah close saja,kemudian ulangi langkah nomer 3 sampai 6.
- Jika sudah login tampilannya sudah berbeda dari awal, dan masuk ke halaman permohonan Unlock
- Isilah name dengan nickname forum, harus sama lhoo.. dan jangan lupa isi nomor hp anda dan rubah ke Indonesia
- Jika sudah masukkan alasan mengapa anda harus unlock xiaomi anda, tips saya "buatlah kalimat seakan kondisi anda sedang terdesak dan hanya jalan satu-satunya hanya melakukan unlock bootloader" dalam ENGLISH,jgn copas lhooo...Cara Cepat dan Enak Unlock Bootloader
- Jika sudah anda akan pindah ke halaman konfirmasi, masukkan kode yang muncul dari hp anda sesuai dengan nomor yang ada di mi account yang akan didaftarkan.
- Jika sudah nanti akan beralih ke halaman pemberitahuan, bahwa permintaan unlock anda masih dalam proses, jika sudah anda akan menerima sms jika permohonan unlock anda diterima.
- Ehh...kok saya Request unlock cm 5 menit langsung di approved
- Jika permohonan unlock anda sudah diterima, langsung download Mi Unlock Tool nya di http://en.miui.com/unlock/
- Install kemudian buka, pilih Agree (Setuju)
- Masukkan Mi Account mu dan passwordnya, kemudian Sign In
- Jika sudah mendapatkan ijin untuk unlock, tampilannya pasti seperti dibawah ini tetapi jika anda BELUM mendapatkan ijin unlock maka tampilannya akan seperti dibawah ini dan jika surat cinta anda DITOLAK tampilannya seperti ini
- Lanjut buat yang diterima, hubungkan device anda dalam posisi fastboot hingga terhubung, kemudian klik UNLOCK
- Tunggu prosesnya
- selesai
Demikian adalah cara mudah dan cepat Unlock Bootloader Pada Semua HP Xiaomi, Jika anda mengalami kendala silahkan diskusikan bersama kami di kolom komentar.
Bagi Anda yang belum paham tentang Bootloader, Silahkan Baca: Pengertian Bootloader, Unlock Bootloader, Relock Bootloader dan Lock Bootloader
Kumpulan Firmware Berbagai Merek
Bagi Anda yang belum paham tentang Bootloader, Silahkan Baca: Pengertian Bootloader, Unlock Bootloader, Relock Bootloader dan Lock Bootloader
0 Response to "Cara Unlock Bootloader xiaomi dengan mudah dan cepat"
Posting Komentar
Terimakasih Sudah Mengunjungi gudangfirmwere.com
Silahkan Berkomentar sesuai dengan Topik pembahasan