Cara Flash Samsung Galaxy S4 GT-I9500

Cara Flash Samsung Galaxy S4 GT-I9500
Hay Sobat Flasher Bagaiman Kabarnya Tentu Baik-baik saja Bukan..? Jumpa Lagi Bersama Kami Di Gudang Firmware,Pada Kesempatan Kali Ini Kami Akan Berbagi Pengalaman Kami Dalam Proses Flashing Samsung Galaxy S4 GT-I9500.

Seperti Yang Sudah Sobat Flasher Ketahui Bahwa Flasing Adalah Upaya Perbaikan Pada Sistem Suatu Perangkat,Selain Itu Flashing Juga Merupakan Upaya Untuk  Mengatasi Bootloop,Lupa Pola ,Hank dll....

Pengalaman Ini Kami Share Berdasarkan Permintaan Teman-teman Flasher Yang Meminta Kami Untuk Berbagi Cara Flashing Samsung S4.Karena Kebetulan Mungkin Ada Beberapa Sobat Flasher Yang Sedang Di Hadapkan Dengan Tugasnya Sebagai Flasher Yaitu Flashing/Instal Ulang Pada Samsung GT-I9500.

Baik Langsung Saja Kita Ke Pokok Pembahasan Kita Sesuai Dengan Judul Kali Ini Kita Akan Membahas Cara Flash Samsung Galaxy S4 GT-I9500,Untuk Mengatasi Samsung Galaxy GT-I9500 Bootloop,Samsung S4 Hank ,Lupa Pola Pada Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Dll....

Bahan - bahan Flashing :
Firmware Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Download
USB Driver Samsung Galaxy S4 Download
Odin 3 Versi Terbaru  Download

Flashing Akan Menghapus Data Yang Ada Di Memori Internal,Kami Merekomendasikan Backup Data Yang Menurut Anda Penting Seperti Kontak , Foto ,Video Dll...
Cara Flash Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Via Odin

  1. Download Semua Bahan Diatas Kemudian Ekstrak Di PC

  2. Kemudian Instal USB Driver Di PC

  3. Lalu Buka Dan Jalankan Odin3 , Kemudian Pada Tab AP Klik dan Masukkan Firmware Samsung Galaxy S4
    Cara Flash Samsung Galaxy S4 GT-I9500
    Cara Flash Samsung Galaxy S4 GT-I9500

  4. Kemudian Siapkan Samsung Galaxy S4 Dalam Kondisi Mati

  5. Lalu Dalam Kondisi Mati Kita Masuk Ke Mode Download Dengan Cara Tekan dan Tahan Tombol Volume Down + Power + Home Hingga Masuk Ke Mode Download,
    Cara Flashing Samsung Galaxy S4 GT-I9500
    Cara Flashing Samsung Galaxy S4 GT-I9500

  6. Kemudian Tekan Tombol Volume Up Untuk Melanjutkan Ke Mode Download 
    Cara Flash Samsung S4 GT-I9500
    Cara Flash Samsung S4 GT-I9500
  7. Hubungkan Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Dalam Keadaan Sudah Masuk Mode Download Ke PC Menggunakan Kabel USB ,Pastikan Driver Sudah Terinstal Agar Samsung S4 Terdeteksi Oleh Odin3

  8. Jika Sudah Terdeteksi Kemudian  Klik Start Pada Odin3

  9. Proses Flashing Sedang Berjalan Tunggu Hingga Proses Flashing Selesai,Jika Sudah Selesai Di Tandai Dengan Tanda PASS Di Bagian Atas Pada Odin3 dan Secara Otomatis Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Akan Restart/Booting
    Cara Flash Samsung S4 GT-I9500 Via Odin3
    Cara Flash Samsung S4 GT-I9500 Via Odin3

  10. Tunggu Hingga Proses Booting Selesai,Biasanya Agak Lama Karena Baru Di Flash Jadi Wajar Kalu Booting Awal Lama , Tunggu Saja Hingga Prosesnya Selesai.

Demikian Adalah Cara Flash Samsung Galaxy S4 GT-I9500 Via Odin , Semoga Bermanfaat,Jika Anda Mengalami Kendala Pada Saat Flashing Silahkan Tanyakan Kepada Kami Melalui Kolom Komentar.
Kumpulan Firmware Berbagai Merek

6 Responses to "Cara Flash Samsung Galaxy S4 GT-I9500"

  1. gimana gan kalau ketika tekan tombol up,mode download nya ga keluar..malah terestart ulang lgi..mohon solusi nya..

    BalasHapus
  2. maaf min..mau nanya solusi tentang hp sy yg uda sy tekan tombol POWER+VOLUME DOWN+HOME tapi setelah tekan VOLUME UP malah hp saya hanya restart ulang terus menerus..mohon solusi nya min..

    BalasHapus
  3. untuk masuk ke mode download : tekan tombol power + Vol.Down + Home , Kemudian Setelah Muncul Peringatan Baru Anda Pencet Tombol Volume Up 1x.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Emg lama ya gan proses nya berjam2 kah?

      Hapus
    2. Tidak Lama Gan ..Biasanya Untuk Proses Flashing Kami Hanya Membutuhkan Waktu 8-10 Menit saja.

      Hapus
  4. di atas 10 mennit nootlop ya

    BalasHapus

Terimakasih Sudah Mengunjungi gudangfirmwere.com
Silahkan Berkomentar sesuai dengan Topik pembahasan